Xuping Asli

Posted by Unknown Senin, 31 Agustus 2015 0 komentar
Xuping adalah aksesoris yang berasal dari China, yang terbuat dari bahan dasar tembaga (bukan besi). XUPING dilapisi emas dan rodhium, Untuk permatanya XUPING menggunakan bahan dasar ZIRCON, yang pada umumnya digunakan sebagai pengganti berlian di toko emas.
Perhiasan Xuping asli terdiri dari beberapa macam lapis sbb:
1. Lapis emas 24k
Perhiasan Xuping asli lapis emas 24k biasanya berwarna kuning terang dan mengkilat

Xuping Lapis 24k

2. Lapis emas 18k
Perhiasan Xuping asli lapis emas 18k berwarna kuning kecokelatan, soft, dan tidak mencolok sama seperti emas-emas pada umumnya yang sering dipakai untuk melapisi perhiasan emas.

Xuping Lapis 18k

3. Lapis emas 14k
Perhiasan Xuping asli lapis emas 14k berwarna kuning redup dan agak mengkilat

Xuping Lapis 14k
4. Lapis Rodhium
Perhiasan Xuping asli lapis rodhium berwarna silver mengkilat

Xuping Lapis Rodhium

5. Lapis Rose Gold (Emas merah)
Perhiasan Xuping asli lapis rose gold berwarna pink kecokelatan, warnanya lebih pekat dibandingkan dengan warna lainnya.

Xuping Lapis Rose Gold

Bagaimana cara membedakan perhiasan Xuping asli dengan perhiasan imitasi lainnya?

Pada perhiasan Xuping dapat ditemukan logo xuping kecil atau tulisan "XUPING" seperti dibawah ini:

Logo Xuping

Produk - produk kami adalah Xuping asli yang langsung diimport dari China, jadi tidak perlu ragu untuk membeli produk Xuping di Grosir Xuping Depok.




TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Xuping Asli
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://grosiranxuping.blogspot.com/2015/08/xuping-asli.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar

Buat Akun Email Google | Copyright of Grosir Xuping Depok.